Pelajaran Hidup Bijaksana

Mensyukuri apapun yang ada di hadapan kita

28 Mei 2021 - 12:29
Pelajaran Hidup Bijaksana

Di dalam kehidupan ini kita dapat mengambil pelajaran dari setiap pribadi yang menyapa KEHIDUPAN kita, baik pertemuan itu MEMBAWA tawa ataupun airmata, semuanya akan membuat kita semakin DEWASA dalam menjalani KEHIDUPAN.

Manusia tak bisa MENILAI dirinya sendiri, hanya orang lain yang bisa MENILAI kekurangan dan kelemahan kita.

Belajarlah meng *instropeksi* diri saat orang lain memberikan masukan atau teguran, karena itu yang akan memajukan kita.

Semua PERISTIWA pasti membawa PESAN, tak perlu menyalahkan siapapun dalam HIDUP ini.

  • Orang BAIK akan memberikan KEBAHAGIAAN
  • Orang BURUK akan memberikan PENGALAMAN
  • Orang TERBAIK akan memberikan KENANGAN
  • Orang TERBURUK akan memberikan PELAJARAN

Jangan BERMIMPI menciptakan KEBAHAGIAAN, jika tidak MAMPU memupuk KESABARAN melalui KEKECEWAAN.

Jangan terlalu BERHARAP akan KESEMPURNAAN, jika tidak mau berusaha MEMPERBAIKI DIRI melalui KESALAHAN.

Jangan mendambakan dan meminta BERLEBIH-LEBIHAN, jika tidak pernah atau tidak mau BERSYUKUR dan BERTERIMA KASIH atas ANUGERAH yang kita TERIMA.

Siapa yang BIJAKSANA, biarlah ia memahami semuanya ini, siapa yang PAHAM, biarlah ia mengetahuinya, sebab jalan DI DEPAN kita akan MULUS, apabila kita dapat MENSYUKURI apapun yang ada di depan kita.

 
KIKANATUR.com bukan pemilik artikel ini, artikel ini didapat dari grup percakapan online. Jika Anda pemilik sah artikel ini dan keberatan ditayangkan di KIKANATUR.com, silahkan hubungi kami menggunakan formulir kontak (tujukan kepada Klaim Artikel), cantumkan URL artikel ini dan bukti yang menguatkan bahwa artikel ini milik Anda, kami akan menghapusnya dari KIKANATUR.com. Terima kasih.
584 | 0 | 8 | 0,00 / 0 | 0
Kirim ke teman Versi cetak Komentar
Penilaian Saya
Artikel Sebelumnya:
Artikel Selanjutnya:

Bunny CDN

Layak Disimak